75 Pengungsi Rohingya Kabur dari Aceh Barat, Diduga Dibawa Pihak Tertentu - Acheh Network

75 Pengungsi Rohingya Kabur dari Aceh Barat, Diduga Dibawa Pihak Tertentu

Senin, 3 Juni 2024 - 10:00 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Rohingya
Tempat penampungan pengungsi Rohingya kosong setelah ditinggal/

AchehNetwork.com — Sebanyak 75 pengungsi Rohingya yang berada di Aceh Barat telah melarikan diri secara bertahap dalam beberapa hari terakhir. 
Dugaan kuat menyebutkan bahwa mereka dibawa kabur oleh pihak tertentu. Informasi ini disampaikan oleh Faisal Rahman, Protection Associate dari UNHCR Perwakilan Aceh.
Faisal menjelaskan bahwa aksi kabur terakhir melibatkan 27 orang pengungsi, sehari sebelumnya 16 orang, hingga total mencapai 75 pengungsi yang hilang.
 “Jadi yang kabur terakhir sebanyak 27 orang, sehari sebelumnya juga kabur sebanyak 16 orang, jadi semuanya pengungsi Rohingya di yang berada Aceh Barat 75 orang, ini kami diduga ada pihak yang bermain,” kata Faisal pada 1 Juni 2024.
Pengungsi yang kabur baru saja menerima kartu identitas pengungsi dari UNHCR.
 “Pada mereka baru saja mendapatkan kartu identitas sebagai pengungsi yang dikeluarkan oleh UNHCR,” jelas Faisal. 
Ia juga menduga bahwa pengungsi tersebut akan dibawa ke Malaysia melalui Medan, Sumatera Utara, menggunakan jalur darat. 
“Kita duga mereka akan dibawa ke Medan, lalu akan dibawa ke Malaysia, seperti pengalaman yang sudah-sudah,” tambahnya.
Hingga kini, pihak pemerintah Kabupaten Aceh Barat, melalui Satpol PP yang bertanggung jawab atas penjagaan dan pengawasan di tempat penampungan sementara, belum memberikan keterangan resmi terkait kaburnya seluruh pengungsi Rohingya tersebut. 
Kejadian ini menambah kekhawatiran akan keamanan dan nasib para pengungsi yang seharusnya mendapatkan perlindungan di Indonesia.***
Baca Juga :  Kericuhan Warnai Semifinal PON XXI Aceh-Sumut: Pemain Pukul Wasit, Laga Terhenti

Artikel Terkait

BI Cabut Uang Rupiah Ini di 2025! Segera Tukarkan Sebelum Terlambat!
Nasib Mira Ulfa Selebgram Aceh Usai Viral Baca Basmalah dengan Musik DJ: Pilih Jalani Pembinaan dan Tutup Akun TikTok
Mendagri Tegaskan Penyelesaian Masalah Tenaga Honorer Tahun 2025: Non-ASN Ilegal dan Tak Akan Dibayar
Fenomena Wanita Nongkrong Hingga Larut Malam Sambil Merokok di Banda Aceh Menghilangkan Kearifan Lokal, DPRK Minta Tindakan Tegas
Berikut PNS yang Tidak Mendapatkan THR dan Gaji Ke-13 Tahun 2025 Beserta Jadwal Pencairannya
Kesempatan Emas untuk Pemuda Aceh: Kodam IM Buka Pendaftaran Tamtama TNI AD 2025
Menteri Agama Nasaruddin Dukung MK Tolak Penghapusan Kolom Agama di KTP: “Tanpa Ini, Masyarakat Bisa Kacau”
Los Angeles: Dari Kota Impian “Surga Dunia” Menjadi “Neraka Dunia”, Kerugian Hampir 1000 Triliun

           
Konten berikut adalah iklan platform MGID, media kami tidak terkait dengan materi konten tersebut
Konten berikut adalah iklan platform Recreativ, media kami tidak terkait dengan materi konten tersebut

Artikel Terkait

Minggu, 9 Februari 2025 - 10:19 WIB

BI Cabut Uang Rupiah Ini di 2025! Segera Tukarkan Sebelum Terlambat!

Jumat, 24 Januari 2025 - 21:15 WIB

Nasib Mira Ulfa Selebgram Aceh Usai Viral Baca Basmalah dengan Musik DJ: Pilih Jalani Pembinaan dan Tutup Akun TikTok

Minggu, 19 Januari 2025 - 19:03 WIB

Mendagri Tegaskan Penyelesaian Masalah Tenaga Honorer Tahun 2025: Non-ASN Ilegal dan Tak Akan Dibayar

Sabtu, 18 Januari 2025 - 14:03 WIB

Fenomena Wanita Nongkrong Hingga Larut Malam Sambil Merokok di Banda Aceh Menghilangkan Kearifan Lokal, DPRK Minta Tindakan Tegas

Selasa, 14 Januari 2025 - 23:21 WIB

Berikut PNS yang Tidak Mendapatkan THR dan Gaji Ke-13 Tahun 2025 Beserta Jadwal Pencairannya

Selasa, 14 Januari 2025 - 21:56 WIB

Kesempatan Emas untuk Pemuda Aceh: Kodam IM Buka Pendaftaran Tamtama TNI AD 2025

Minggu, 12 Januari 2025 - 18:48 WIB

Menteri Agama Nasaruddin Dukung MK Tolak Penghapusan Kolom Agama di KTP: “Tanpa Ini, Masyarakat Bisa Kacau”

Sabtu, 11 Januari 2025 - 21:14 WIB

Los Angeles: Dari Kota Impian “Surga Dunia” Menjadi “Neraka Dunia”, Kerugian Hampir 1000 Triliun

Berita Terkini