Satreskrim Polres Lhokseumawe Tangkap Tersangka Penggelapan Uang Senilai Rp 27 Juta - Acheh Network

Satreskrim Polres Lhokseumawe Tangkap Tersangka Penggelapan Uang Senilai Rp 27 Juta

Sabtu, 30 Maret 2024 - 02:27 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Penggelapan uang
Tersangka diamankan/Dok. Polisi




AchehNetwork.com – Satuan Reserse Kriminal (Satreskrim) Polres Lhokseumawe berhasil menangkap seorang tersangka berinisial MS (30) atas dugaan tindak pidana penggelapan uang senilai Rp 27 juta. 
Penangkapan ini berawal dari adanya laporan yang diterima dari M Nasir, yang tak lain adalah pemilik sebuah toko tempat tersangka bekerja. 
Kapolres Lhokseumawe, AKBP Henki Ismanto, melalui Kasat Reserse Kriminal, Iptu Ibrahim, mengonfirmasi bahwa penangkapan terhadap tersangka dilakukan pada tanggal 28 Maret 2024.
Menurut keterangan dari Iptu Ibrahim, tersangka diduga telah melakukan perbuatan menggelapkan uang sejumlah Rp 27 juta, yang berasal dari penjualan sparepart dan handphone. 
Selain itu, tersangka juga diduga menjual ponsel milik pelanggan tanpa sepengetahuan dari korban. “Akibat kejadian ini, korban mengalami kerugian sebesar Rp 27,6 juta,” ujar Ibrahim pada Jumat, 29 Maret 2024.
Ketika menjalani proses interogasi, tersangka mengakui perbuatannya. Bahkan, di hadapan korban, tersangka berjanji akan menyelesaikan persoalan tersebut. 
Saat ini, tersangka telah ditahan di Mapolres untuk proses penyelidikan lebih lanjut. 
“Tersangka akan dijerat dengan Pasal 372 dan Pasal 378 KUHP tentang penipuan dan penggelapan, dengan ancaman hukuman maksimal empat tahun penjara,” tambah Ibrahim.
Proses hukum terhadap tersangka akan terus berlanjut sesuai dengan ketentuan yang berlaku, dengan tujuan untuk mempertanggungjawabkan perbuatannya yang diduga melanggar hukum.(*)/
Baca Juga :  Jadi Maling saat Orang Sedang Jumaatan, Pelaku Pembobolan Toko dan Bengkel Diamankan Opsnal Polres Aceh Timur

Artikel Terkait

Nasib Mira Ulfa Selebgram Aceh Usai Viral Baca Basmalah dengan Musik DJ: Pilih Jalani Pembinaan dan Tutup Akun TikTok
Mendagri Tegaskan Penyelesaian Masalah Tenaga Honorer Tahun 2025: Non-ASN Ilegal dan Tak Akan Dibayar
Fenomena Wanita Nongkrong Hingga Larut Malam Sambil Merokok di Banda Aceh Menghilangkan Kearifan Lokal, DPRK Minta Tindakan Tegas
Berikut PNS yang Tidak Mendapatkan THR dan Gaji Ke-13 Tahun 2025 Beserta Jadwal Pencairannya
Kesempatan Emas untuk Pemuda Aceh: Kodam IM Buka Pendaftaran Tamtama TNI AD 2025
Menteri Agama Nasaruddin Dukung MK Tolak Penghapusan Kolom Agama di KTP: “Tanpa Ini, Masyarakat Bisa Kacau”
Los Angeles: Dari Kota Impian “Surga Dunia” Menjadi “Neraka Dunia”, Kerugian Hampir 1000 Triliun
Bèrèh… Mualem Dorong Investasi untuk Buka Lapangan Kerja di Aceh Utara, Pabrik Akan Dibangun di Lhokseumawe

           
Konten berikut adalah iklan platform MGID, media kami tidak terkait dengan materi konten tersebut
Konten berikut adalah iklan platform Recreativ, media kami tidak terkait dengan materi konten tersebut

Artikel Terkait

Jumat, 24 Januari 2025 - 21:15 WIB

Nasib Mira Ulfa Selebgram Aceh Usai Viral Baca Basmalah dengan Musik DJ: Pilih Jalani Pembinaan dan Tutup Akun TikTok

Minggu, 19 Januari 2025 - 19:03 WIB

Mendagri Tegaskan Penyelesaian Masalah Tenaga Honorer Tahun 2025: Non-ASN Ilegal dan Tak Akan Dibayar

Sabtu, 18 Januari 2025 - 14:03 WIB

Fenomena Wanita Nongkrong Hingga Larut Malam Sambil Merokok di Banda Aceh Menghilangkan Kearifan Lokal, DPRK Minta Tindakan Tegas

Selasa, 14 Januari 2025 - 23:21 WIB

Berikut PNS yang Tidak Mendapatkan THR dan Gaji Ke-13 Tahun 2025 Beserta Jadwal Pencairannya

Selasa, 14 Januari 2025 - 21:56 WIB

Kesempatan Emas untuk Pemuda Aceh: Kodam IM Buka Pendaftaran Tamtama TNI AD 2025

Minggu, 12 Januari 2025 - 18:48 WIB

Menteri Agama Nasaruddin Dukung MK Tolak Penghapusan Kolom Agama di KTP: “Tanpa Ini, Masyarakat Bisa Kacau”

Sabtu, 11 Januari 2025 - 21:14 WIB

Los Angeles: Dari Kota Impian “Surga Dunia” Menjadi “Neraka Dunia”, Kerugian Hampir 1000 Triliun

Rabu, 8 Januari 2025 - 18:55 WIB

Bèrèh… Mualem Dorong Investasi untuk Buka Lapangan Kerja di Aceh Utara, Pabrik Akan Dibangun di Lhokseumawe

Berita Terkini

Gambar Ilustrasi, Ayam geprek/

Kuliner

10 Rekomendasi Tempat Makan Siang di Tangerang Selatan

Kamis, 30 Jan 2025 - 13:23 WIB